Model Lemari Pakaian  untuk Ruangan Minimalis

Lemari pakaian merupakan hal penting untuk kita penuhi. Bukan hanya sebagai penyimpan pakaian, namun menyimpan  barang berharga. Lemari pakaian pun memiliki berbagai macam model dan ukuran untuk segala jenis rumah. Namun, untuk rumah minimalis pemilihan lemari sangat penting. Apabila salah memiliki akan membuat ruang menjadi sesak dan sempit. Beberapa tips memilih lemari pakaian untuk ruangan minimalis :

  1. Ukuran

Karena rumah minimalis memiliki ruangan kamar tidur yang tidak luas, sebaiknya memberikan ruang agar dapat membuka lemari dengan mudah dan tidak terganggu. Hal tersebut harus dilakukan dengan memilih ukuran lemari dengan tepat.

  1. Desain Simple

Memilih desain lemari pakaian yang simple memberi kesan sangat modern, elegan dan mewah. Karena kesederhanaan itu pula membuat ruangan tidak tampak sesak dengan keindahan yang ditampilkan.

  1. Segi Warna

Pemilihan warna yang klasik merupakan pemilihan tepat untuk ruangan sempit, karena warna klasik sangat fleksibel diletakkan diberbagai ruangan. Walaupun ini sangat sepele, namun warna merupakan hal yang sangat penting mempengaruhi penampilan ruangan.

Hal tersebut akan mempermudah anda memilih lemari yang tepat. Namun akan lebih tepat lagi jika anda memilih lemari pakaian model LPT 318 S di Lunar Furniture. Segera hubungi Sales Team Lunar Furniture di 021 54376 555/333 atau kunjungi www.lunarfurniture.com untuk konsultasi dan pemesanan.