Tips Menata Lemari Baju Agar Super Rapi

Buat anda terutama wanita yang suka belanja barang-barang fashion, tentunya koleksi baju sudah numpuk di lemari bukan. Hal ini tentunya berbeda, pada saat membeli tentu anda sangat bersemangat, namun setelah membelinya anda jadi malas untuk menatanya dalam lemari pakaian secara rapi. Apalagi jika anda adalah tipe orang yang tidak begitu telaten mengurus baju-baju anda sendiri. Saat mau pakai T-shirt kesayangan, tiba-tiba lupa dimana menaruhnya. Tentunya hal itu sangat mengganggu. Tapi tenang, berikut tips yang bisa anda coba untuk merapikan lemari pakiaan anda agar rapi dan bersih dengan mudah.

Pertama, keluarkan semua isi lemari, kemudian pandang sejenak agar anda bisa menentukan manakah baju yang seharusnya sudah dibuang dan mana baju yang masih bisa dipertahankan di dalam lemari. Seleksi pakaian dengan cermat, pakaian yang masih layak namun sudah jarang banget anda pakai bisa anda eliminsi dari lemari pakaian anda.

Lunar Furniture mempunyai desain lemari pakaian model LPT 316 yang tentunya sangat mendukung kerapian penataan koleksi baju anda. Dengan lemari pakaian model LPT 316 anda bisa dengan mudah melakukan seleksi pakaian, karena modelnya memungkinkan anda dapat melihat secara menyeluruh semua koleksi pakaian anda dalam satu kali pandang. Maka dari itu segera hubungi sales team kami di 021 54376 555/333 atau kunjungi www.lunarfurniture.com untuk pemesanan lemari pakaian model LPT 316 tersebut.